5 Gerakan Yang Dapat Membentuk Tubuh Atletis

memiki bentuk tubuh proporsional atau atletis merupakan dambaan pria dan wanita. jika anda memiliki bentuk tubuh yang gemuk atau kurus saya yakin anda kurang percaya diri. ketika ditempat umum orang orang melihat anda yang memiliki tubuh gemuk akan menjadi pusat perhatian dan omongan omongan orang, yang membuat anda terganggu. untuk itu, anda harus menurunkan berat badan anda.

nah, kali ini saya akan membagikan cara bagaimana mendapatkan tubuh atletis langsung disimak aja dibawah, dan jangan lupa untuk dipraktekkan ya :

1.Push up
Hasil gambar untuk PUSH UP
image : popsugar.com
Push up adalah bentuk latihan paling umum yang disarankan oleh para ahli untuk mendapatkan perut six packs yang diinginkan. Latihan ini membantu dalam memperkuat otot-otot dada, bahu, trisep, dan inti. Saat melakukan push up, usahakan untuk meletakkan tangan di lantai dengan dada menyentuh dan kemudian angkat tubuh dengan memberi tekanan pada tangan dan telapak tangan (seperti memompa bumi). Caranya lakukan push up untuk pertama kali hanya 10 kali, pastikan gerakannya sudah benar buat apa mendapat 100 kali push up tapi kalau gak bagus gerakkannya, setelah beberapa hari tingkatkan gerakan push up anda menjadi 20 kali. Lakukan latihan ini secara bertahap.
2.Shit up
Hasil gambar untuk sit up
image : yogaindonesia.org
Untuk perut kamu yang tidak ideal, kamu tidak perlu melakukan banyak kerja keras untuk mengecilkannya. Mulailah dengan sit up atau curl up yang membantu memperkuat otot perut. Caranya cukup mudah pagi setelah anda bangun tidur lakukan lah shit up 10 kali. Setelah beberapa hari tingkatlah menjadi 20 kali. Lakukanlah latihan ini secara bertahap. Jika menderita sakit di bagian punggung bawah maka hentikan latihan. Selalu konsultasikan kepada dokter sebelum latihan.
3.Crunches
Hasil gambar untuk crunches

image : sassyfitgirl.com
Memiliki perut six packs bukan hanya keinginan pria, tetapi juga wanita. Crunches membantu memperkuat otot inti dan membantu membangun otot secara keseluruhan. Tapi, kelebihan latihan ini adalah untuk mendapatkan perut yang rata dengan cepat. Latihan ini bisa dilakukan saat turun dari kasur, kemudian lipat lutut dan jaga agar kaki tetap rata. Dengan bantuan otot perut, angkat bahu dan berhentilah dengan gerakan tersebut selama beberapa detik. Dalam proses ini, teruskan nafas masuk dan keluar. Lakukan latihan ini secara bertahap. Cara ini sangat ampuh untuk membakar lemak yang ada diperut anda.
4.Squats

Hasil gambar untuk squats

image : self.com
Kalau tadi adalah latihan untuk mengencangkan otot perut, squats membantu mengencangkan otot pinggul dan paha. Aktivitas ini dapat membantu mengurangi lemak ekstra yang merupakan sumber utama jika kamu menderita nyeri sendi di lutut, pinggang, dan pergelangan kaki. Cara melakukan gerakan squat yaitu dengan cara jongkok 90 derajat, kemudian berdiri. Lakukan gerakan tersebut berulang-ulang. Untuk melakukan gerakan ini, pastikan kamu bertumpu pada tumit ya, karena jika bertumpu pada jari kaki maka akan memperbesar risiko cidera. Lakukan gerakan ini 10 kali untuk bagian awalnya setelah berapa hari tingkatkan gerakan anda menjadi 20 kali.
5.Running
Hasil gambar untuk running

image : wareable.com

Running atau lari membantu menghilangkan lemak dari keringat yang keluar. Aktivitas ini akan membentuk otot kaki dan tubuh makin enerjik. Lakukan latihan ini secara teratur dua kali sehari. Terlepas dari bahasan diatas jalan kaki di pagi hari akan membuat anda menjadi lebih bugar dan sehat.

Jika anda memiliki penyakit konsultasikan ke doker dulu sebelum melakukan latihan diatas. Selamat mencoba teman teman. Ingat usaha tidak akan menghianati hasil. 

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "5 Gerakan Yang Dapat Membentuk Tubuh Atletis"

Post a Comment